Avatar photo

Madani Mahsaputri Wijayanto

Sistem Presidensial di Indonesia

Sebelum Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 di amandemen, Indonesia sempat menerapkan sistem pemerintahan parlementer sebelum akhirnya memutuskan untuk kembali pada sistem presidensial saat reformasi tahun 1999 melalui Ketetapan MPR Nomor IX/MPR/1999 tentang Penugasan Badan Pekerja Majelis Permusyawaratan Rakyat…

Apa Itu Judicial Review?

Istilah judicial review merupakan istilah khas hukum tata negara Amerika Serikat yang artinya wewenang lembaga pengadilan untuk membatalkan setiap tindakan pemerintahan yang bertentangan dengan konstitusi (Achmad & Mulyanto, 2013: 58). Makna lain dari judicial review adalah hak uji materi atau…

ASAS-ASAS UMUM PEMERINTAHAN YANG BAIK SEBAGAI HUKUM TIDAK TERTULIS BAGI PENYELENGGARA NEGARA

Pemerintah sebagai penyelenggara negara memiliki kewajiban untuk memastikan kesejahteraan masyarakat terwujud sebagaimana yang diharapkan. Oleh karena itu pemerintah berwenang untuk turut campur tangan terhadap segala kebijakan yang dibuat dalam proses pemenuhan kewajiban tersebut. Agar pelaksanaan penyelenggaraan negara berjalan sesuai peraturan…