Tag #Covid-19

Berat Badan Naik Drastis? Simak 10 Tips Diet Sehat dan Aman

Ilustrasi by : Google   Memiliki tubuh ideal dan sehat merupakan impian semua orang. Tak bisa dipungkiri, hampir semua orang berlomba untuk tampil menawan di depan khalayak. Salah satunya dengan melakukan diet. Namun sayangnya, tidak sedikit yang melakukannya dengan cara…

Membangun Kembali Fundamen Ekonomi Indonesia yang Rapuh

Wabah Covid-19 secara tidak langsung menghentikan banyak kegiatan produksi, adanya pembatasan (ketat) mobilitas manusia, mengakibatkan guncangan dalam global supply chains. Kali ini krisis ekonomi dan krisis kesehatan hadir bersamaan ketika dunia sudah dalam pusaran globalisasi yang membuat batas-batas negara semakin…

Benarkah Pandemi Berdampak Besar terhadap Kesejahteraan Sosial Masyarakat?

Kesejahteraan masyarakat merupakan keadaan dimana masyarakat terpenuhi segala kebutuhannya, baik kebutuhan material, kebutuhan spiritual, dan kebutuhan sosial. Kebutuhan material merupakan kebutuhan berupa barang – barang yang dapat dilihat, diraba, dan memiliki bentuk, seperti makanan, pakaian, dan tempat tinggal. Kebutuhan spiritual…

Terhindar dari Internet Trolling, Waspadai Hoax Vaksin Covid-19

Penanganan Covid-19 menjadi salah satu hal yang sangat diprioritaskan oleh semua negara di belahan dunia. Penyebaran Covid-19 sangat masif dan dapat menyerang siapa saja. Melihat hal tersebut, pemerintah Indonesia juga tidak diam saja. Berbagai upaya telah dilakukan oleh pemerintah untuk…

Target Pemerintah di Tengah Pandemi yang Tertuang Dalam RKP 2021

Sekarang sudah menginjak tahun 2021, dan dunia masih bergulat dengan virus corona. Entah kapan pandemi ini akan berkahir. Di tahun 2021 ini, pemerintah masih terus mengupayakan berbagai cara, menyusun program, menjalin kerja sama dengan berbagai negara, dan lain sebagainya untuk…

Inflasi di Tengah Pandemi, Lalu Bagaimana Pemerintah Menyikapinya?

Bagaimanakah kondisi perekonomian saat corona seperti ini? Bagaimana dengan harga barang- barang? Tentu dalam kondisi yang sekarang ini perekonomian lebih sulit dikendalikan. Bisa dikatakan sebagai keadaan darurat. Pemerintah pun berupaya serius untuk menangani sektor perekonomian, mengingat sektor ini sangat penting.…