Tag kementerian

Konstruksi Sanksi Daftar Hitam Dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Sebagai Upaya Penyelesaian Sengketa Pengadaan Barang/Jasa Dalam Prespektif Hukum Publik

Secara normatif pengertian pengadaan barang/jasa pemerintah (pengadaan barang/jasa) adalah kegiatan pengadaan barang/jasa oleh Kementerian/Lembaga/Perangkat Daerah yang dibiayai oleh APBN/APBD yang prosesnya sejak identifikasi kebutuhan, sampai dengan serah terima hasil pekerjaan sebagaimana dinyatakan pada Pasal 1 angka 1 Peraturan Presiden Republik…

Swakelola atau Penyedia ?

Dalam Tahapan Perencanaan Pengadaan Pemerintah dilakukan identifikasi kebutuhan, penetapan barang/jasa, cara, jadwal, dan anggaran Pengadaan Barang Salah satu yang sering ditanyakan kepada saya ketika sedang menjadi Fasilitator Pengadaan Barang/Jasa yaitu mengenai penentuan cara pengadaan, Apakah melalui Swakelola atau Penyedia? Terutama…