Kategori Umum

Hati-hati, Ini Risiko Memakai Software Bajakan Bagi Perusahaan

Menanggapi inklusifnya era digitalisasi, saat ini ada begitu banyak program maupun perangkat lunak (Software) yang dibuat demi melancarkan tugas-tugas perusahaan. Ada beragam pilihan jenis software yang setiap di antaranya bersaing menawarkan manfaatnya. Akan tetapi, seiring dengan banyaknya software yang tersedia…

Emotional Branding, Strategi Bersaing UMKM di Era Pandemi

Konsep pemasaran yang efektif dan kompetitif adalah yang dicari perusahaan. Mengaitkan emosi dengan brand adalah salah satu strategi jitu mencapai keunggulan kompetitif. Strategi tersebut adalah emotional branding yang mampu meningkatkan loyalitas konsumen. Dalam penerapannya, strategi tersebut mampu meningkatkan komunikasi dan…

Urgensi Perpustakaan dalam Lingkup Instansi atau Kelembagaan

Sejauh ini, budaya literasi di masyarakat Indonesia masih belum menggembirakan. Penulis katakan belum menggembirakan karena pada kenyataannya, literasi belum dijadikan sebagai budaya secara merata oleh masyarakat Indonesia. Tidak adil rasanya jika berkata bahwa minat baca masyarakat indonesia rendah. Sebab, fakta…

Perlindungan Pada Hak Cipta

Hak cipta merupakan jenis dari hak kekayaan intelektual (HKI) yang diatur secara terpisah dalam undang-undang. HKI adalah hak eksklusif yang timbul dari hasil olah pikir yang menghasilkan suatu karya atau produk yang perlindungannya bersifat teritorial. Artinya, perlindungan ini diberikan hanya…

Revenge Porn adalah Tindak Kejahatan Privacy Cybercrime

Sumber Gambar : Pada desember 2020, Polda Metro Jaya menetapkan Gisella Anastasia atau Michael Yokinobu De Fretes atau Nobu sebagai tersangka kasus video porno. Hal tersebut juga pernah dialami oleh Ariel, Luna Maya dan Cut Tari pada tahun 2010.…

Hemat Anggaran, Simak 5 Tips Menghemat Alat Tulis Kantor

Alat tulis kantor atau biasa disingkat dengan ATK adalah berbagai macam perlengkapan yang dibutuhkan oleh kantor. Baik kantor tersebut masih berskala kecil maupun sudah berskala besar. Banyak macam ATK, mulai dari alat tulis, office furniture, office equipment, dan lainnya. Masalahnya,…

Pupuk Subsidi, Suatu Polemik yang Tak Pernah Usai

Sejak tahun 1969, pemerintah Indonesia telah mengeluarkan berbagai kebijakan subsidi pupuk bagi para petani. Pemerintah melalui Kementerian Pertanian (Kementan) telah mengalokasikan subsidi pupuk bagi petani. Jenis pupuk yang disubsidi meliputi pupuk organik dan non-organik. Pupuk merupakan salah satu faktor produksi…