Tag e-procurement

Literasi Teknologi Masyarakat untuk Pengawasan E-Procurement

Sistem Pengadaan barang secara elektronik (e-procurement) yang memanfaatkan kemajuan informasi dan teknologi berbasis web diharapkan dapat menghilangkan praktik kolusi antara pembeli dan pemasok yang sering terjadi pada model pengadaan sistem konvensional. Terdapat enam indikator prinsip pengadaan barang/jasa Pemerintah yang menjadi…

IMPLEMENTASI PENGADAAN PEKERJAAN KONSTRUKSI DALAM PERALIHAN REGULASI “MENENTUKAN KLASIFIKASI PADA PEKERJAAN KONSTRUKSI DENGAN NILAI HPS LEBIH DUA SETENGAH MILYAR (2,5 M)” Oleh : Fuad Ahsan

Di dunia pengadaan saat ini, aspek regulasi dalam dunia pengadaan merupakan hal yang sangat penting dalam mengatur dan menggerakkan roda pembangunan. Hal ini sejalan dengan keadaan dunia yang bergerak dan berubah sangat cepat serta akses informasi tanpa batas bagi para…